MOment Guru Dan Kepala Sekolah Mengisi Sulinjar

Pengisian Survei Lingkungan Belajar (Sulingjar) sangat penting karena memberikan data yang komprehensif mengenai kondisi proses pembelajaran di sekolah. Data yang akurat dari Sulingjar digunakan untuk mengevaluasi dan meningkatkan kualitas pendidikan di setiap satuan pendidikan.

Nampak guru dan kepala sekolah melakukan pengisian Sulinjar, Sabtu 27 September 2025 di ruang guru setempat.