Para Siswa Berdoa Sebelum Menikmati Menu MBG

Siswa Kelas 3D SDN 5 Rabangodu Utara Kota Bima melakukan berdoa bersama sebelum menikmati menu MBG hari kelima yang dipimpin oleh Ibu Walikelas Zuhriatun Nisa, S.Pd.